Open Access BASE2022

PENGARUH POLITICAL COST, AKUISISI, FIRM SIZE DAN FIXED ASSET INTENSITY TERHADAP REVALUASI ASET TETAP (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015-2019)

Abstract

Revaluasi aset tetap yang merupakan penilaian kembali aset tetap yang dimiliki oleh perusahaan akibat adanya perubahan harga aset di pasaran, sehingga diperlukan penyesuaian nilai buku aset dengan nilai wajar aset yang harus dilakukan dengan keteraturan yang cukup ketat dengan menggunakan nilai wajar pada tanggal neraca. Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh political cost, akuisisi, firm size, dan fixed asset intensity terhadap revaluasi aset tetap. Pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 36 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2015-2019. Metode analisis menggunakan analisis regresi logistik menggunakan program Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) 16.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel firm size berpengaruh terhadap perusahaan melakukan revaluasi aset tetap sedangkan variabel political cost, akuisisi dan fixed asset intensity, tidak berpengaruh terhadap keputusan perusahaan melakukan revaluasi aset tetap.

Sprachen

Englisch

Verlag

Abstract of Undergraduate Research, Faculty of Economics, Bung Hatta University; Jurnal Fakultas Ekonomi

Problem melden

Wenn Sie Probleme mit dem Zugriff auf einen gefundenen Titel haben, können Sie sich über dieses Formular gern an uns wenden. Schreiben Sie uns hierüber auch gern, wenn Ihnen Fehler in der Titelanzeige aufgefallen sind.